Daftar Makanan Kucing 0 6 Bulan Buatan Sendiri Termudah

makanan kucing 0 6 bulan

Makanan kucing 0 6 bulan menjadi salah satu kunci yang mempengaruhi tumbuh dan kembang anak kucing sampai bisa memiliki tubuh kuat dan mempesona.

Sebab usia 0 sampai 6 bulan itu, jika pada manusia seperti usia bayi hingga remaja. Sehingga memang masa tersebut adalah masa tumbuh dan berkembang.

Makanan Kucing 0 6 Bulan Buatan Sendiri

makanan kucing 0 6 bulan

Makanan kucing 0 6 bulan ternyata bisa kamu bikin sendiri di rumah loh. Asalkan kamu rajin dan mau melakukanya, maka akan sangat mudah dilakukan.

Baca juga 7 Jenis Kucing Kaki Pendek dan Harga Paling Update

Berikut ini daftar makanan kucing 0 6 bulan buatan sendiri:

1. Makanan Kucing Ikan Tongkol

makanan kucing 0 6 bulan

Makanan kucing 0 6 bulan yang pertama bisa Anda pilih adalah olahan ikan Tongkol. Jenis ikan ini termasuk mudah di dapat namun memiliki gizi yang cukup tinggi.

Baca juga Ikan Tongkol Untuk Kucing, Beginiloh Cara Bikinya

Bahan Bahan

  • Oatmeal yang sudah matang
  • 1 Cangkir ikan tongkol tanpa duri
  • Wortel rebus (opsional)

Cara Membuat

  • Rebus ikan tongkol hingga matang
  • Parut wortel agar seperti sewiran ikan
  • Suwir ikan tongkol sampai kecil-kecil
  • Campurkan oatmeal, wortel parut, dan suwir tongkol ke mangkuk.
  • Aduk sampai tercampur rata
  • Makanan anak kucing 0 6 bulan siap

Jika masih ada sisa makanan, bisa disimpan dalam lemari es biar bisa bertahan selama tiga harian.

2. Makanan Kucing Ikan Tuna

Ikan tuna merupakan salah satu favorit para catslover saat memilih makanan anak kucing. Berikut tata cara pembuatanya.

Bahan yang dipersiapkan

  • ½ Cangkir ikan tuna segar
  • ½ Sdm beras merah matang
  • ½ Sendok makan sunflower oil
  • 1 Sdm air rebusan ikan

Cara Membuat

  • Rebus ikan tongkol sampai matang
  • Ambil airnya sekitar 1 sdm
  • Masukan semua bahan ke dalam blender
  • Giling sampai halus dan tercampur rata
  • Pindahkan ke wadah makan
  • Makanan kitten siap dihidangkan

Jangan lupa sediakan minumanya juga biar kucing tidak merasa seret.

3. Makanan Kucing Dari Daging Ayam

Daging ayam sangat mudah di dapat, dan paling enak untuk dibuatkan menjadi makanan kucing, sebab kita tidak perlu membuang duri seperti pada ikan.

Berikut cara meraciknya:

Bahan Bahan yang dipersiapkan

  • ½  Cangkir daging ayam tanpa tulang (ati, dll)
  • 2 Sendok makan brokoli dan atau wortel
  • Air rebusan daging ayam (secukupnya)

Cara Membuat

  • Rebus daging ayam hingga matang
  • Rebus / kukus sayuran
  • Sisakan air rebusan ayam
  • Blender semua bahan ke alat penggiling sampai rata
  • Diamkan terlebih dahulu dalam suhu ruangan agar suhunya dingin
  • Makanan anak kucing dari daging ayam siap dihidangkan

Usahakan dalam penyajian makananya sejumlah porsi yang kira kira bakalan habis yah kakak.

4. Makanan Kucing dari Daging Sapi

Nah, untuk yang terakhir ini agak mahal yah. Sebab menggunakan daging sapi. Tapi apalah arti mahal, kalau buat kucing sendiri.

Bahan Bahan yang Diperlukan

  • ½ Cangkir daging sapi rebus
  • ¼  Cangkir beras merah matang
  • 1 Sdm kentang kukus atau rebus
  • Air rebusan daging sapi

Cara Membuat

  • Pastikan semua bahan makanan sudah matang, terutama ikan dan kentang
  • Blender semua bahan ke alat penggiling
  • Haluskan hingga kelembutan yang diinginkan, jika kurang cair bisa tambahkan air rebusan daging
  • Tambahkan keju (opsional )
  • Makanan kucing daging sapi siap dihidangkan

Bagaimana, mudah bukan? Membuat makanan kucing 0 6 bulan di rumah adalah kegiatan yang menyenangkan.

Cuma memang yang perlu digaris bawahi, mungkin biaya membuat makanan sendiri akan terasa lebih mahal, dibanding kalau Anda beli makanan pabrik.

Merk Makanan Kucing 0 6 Bulan Terbaik

makanan kucing 0 6 bulan

Selain memberikan makanan kucing 0 6 bulan buatan sendiri, Anda juga bisa memberikan kitten dengan makanan yang memiliki merk.

Baca juga 6 Cara Mengobati Kaki Kucing yang Pincang Secara Alami

Berikut daftar merk makanan kucing yang bisa diberikan kepada kitten dengan usia sekitar 0 sampai 6 bulan:

1. Royal Canin Persian Kitten

Royal Canin Persian adalah salah satu pilihan pertama yang bisa Anda coba, asalkan anabul merupakan ras Persian.

Bac juga 4 Perbedaan Scabies Dan Jamur Pada Kucing Terlengkap

Jika bukan, sebenarnya tidak mengapa, hanya saja nanti mungkin ada yang kurang. Sebab kebutuhan gizi tiap kucing tentu berbeda beda.

Tapi yang jelas, merk ini cocok untuk kucing Persia diatas 2 bulanan sampai 6 bulanan.

2. Royal Canin Mother And Baby Cat

Nah bagi Anda pemilik kucing non Persian, tapi ingin memberi mereka dengan makanan dari RC, maka bisa pilih Royal Canin Mother And Baby Cat.

Baca juga Kucing Tortie: Harga, Sifat, & Jenis Kampung Terlengkap

Sebab makanan ini memang sengaja di buat khusus untuk induk kucing beserta anaknya yang masih kecil kecil.

Artinya, Anda hanya perlu memberikan makanan yang sama kepada induk dan anaknya. Tanpa perlu memisahkan mana yang untuk dewasa, mana yang untuk kitten.

3. Whiskas Pouch Junior

Jika dari tadi membahas mengenai makanan dry food, maka kali ini adalah wet food merk Whiskas.

Yah jadi Whiskas Pouch Junior memang makanan kucing basah yang khusus untuk diberikan kepada kitten. Ada beberapa pilihan rasa yang  bisa kalian pilih, bahkan rasa tuna pun ada.